Warga Binaan Sholat Idul Fitri 1440 H / 2019 M

Sleman (05/06) Kegiatan Sholat Idul Fitri 1440 H / 2019 M bersama Kalapas Bapak Gunarto, petugas dan warga binaan Lapas Kelas IIB Sleman yang dilanjutkan penyerahan remisi Khsusus Hari Raya Idul Fitri oleh Kalapas yang didampingi oleh Kasie Binadik Bapak Ridwan, dan Kasubsie Registrasi Bapak Erik Murdiyanto jumlah warga binaan yang mendapatkan remisi sebanyak 154 orang dan yang langsung bebas pada tanggal 05 Juni 2019 sebanyak 15 orang warga binaan pemasyarakatan Lapas Kelas II Sleman, warga binaan Lapas Sleman sangat antusias mengikuti Sholat Idul Fitri karena dilanjutkan dengan penyerahan remisi dan Layanan Kunjungan Khusus Hari Raya Idul Fitri 1440 H, mereka dapat bertemu dengan sanak keluarga atau teman dan dapat makan bersama, pengunjung diperbolehkan membawa makanan khas hari raya idul fitri selain itu mereka juga bisa membeli makanan atau minuman di koprasi Lapas, Layanan Kunjungan Khusus Hari Raya Idul Fitri ini diselenggarakan 3 (Tiga) Hari mulai dari tanggal 05 Juni - 07 Juni 2019. (Untuk foto Foto kegiatan dapat membuka Galeri Foto) 

(edit)

Bedingin, Sumberadi, Mlati, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta
Kode Pos : 55288
Telepone : (0274) 867585
WhatsApp : 0812 2613 0848

Email Kehumasan
lapassleman@gmail.com

Email Aduan
lapassleman@gmail.com

 

logo besar kuning
LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIB SLEMAN
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Hari ini973
Kemarin515
Minggu ini3361
Bulan ini2446
Total 122064

04-05-2024