Lahan Kosong di Lapas Sleman Akan Digarap Pertanian

Screenshot 20211018 143036 Gallery

SLEMAN - Lahan kosong di komplek Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Sleman mendapat perhatian khusus dari Kepala Lapas (Kalapas) Sleman, Kusnan, untuk dimanfaatkan dan digarap sebagai lahan pertanian. Lahan yang akan digarap menjadi tempat bercocok tanam bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) adalah lahan kosong di belakang komplek Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Sleman. 

 
Senin (18/10/2021) Gagasan Kalapas Sleman ini akan sangat bermanfaat, sertidaknya ada tiga manfaat penting yang dapat diambil antara lain, pemanfaatan lahan kosong yang sebelumnya hanya ditumbuhi semak belukar menjadi lahan pertanian yang bermanfaat, program pembinaan keterampilan pertanian kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) akan terus berlanjut dan hasil dari pemanfaatan lahan tersebut dapat dinikmati bersama.

(edit)

Bedingin, Sumberadi, Mlati, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta
Kode Pos : 55288
Telepone : (0274) 867585
WhatsApp : 0812 2613 0848

Email Kehumasan
lapassleman@gmail.com

Email Aduan
lapassleman@gmail.com

 

logo besar kuning
LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS IIB SLEMAN
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Hari ini898
Kemarin515
Minggu ini3286
Bulan ini2371
Total 121989

04-05-2024